Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Membuat toko online dengan mudah via Desty.app

 cara mudah membuat toko online dengan handphone android di Desty app. Itulah pokok pembahasan pada kesempatan kali ini.


Mempunyai toko online sendiri memang banyak sekali manfaat yang bisa kita dapatkan pastinya.

Sebut saja dengan toko online kita bisa mempunyai katalog secara online dan mempermudah kita untuk memperlihatkan kepada konsumen tentang produk yang kita jual.


Dengan toko online juga kita akan dengan leluasa mempromosikan produk kita kepada konsumen setiap saat dan bisa bekerja nonstop karena tidak perlu menyewa marketing untuk melakukan door to door. Toko online kan bisa promosi 24 jam alias selama bisa diakses internet.


Nah berikut ini adalah cara mudah membuat toko online dengan mudah via desty.app.


Namun sebelum kita lebih lanjut beberapa fitur menarik apa saja yang ada dalam desty.app yuk kita simak pembahasan berikut ini.


1. template simpel dan terlihat elegant

2. mudah digunakan

3. punya toko online yang terlihat profesional pastinya

4. ada fitur online chart

5. dilengkapi pembayaran via Bank Lokal dan juga beberapa keunggulan lainnya.


beberapa yang wajib di persiapkan antara lain

1. gambar atau foto produk

2. nomor telepon

3. punya Bank sebagai akun pembayaran

4. alamat tempat usaha.


silahkan dapat dilihat di video mengenai beberapa fitur dan juga cara mendaftar nya....




jangan lupa subscribe dan tinggalkan tanggapan sobat vdikolom komentar. terimakasih

Post a Comment for "Membuat toko online dengan mudah via Desty.app"